Resetting Modem TP-Link Telkom Speedy

Telkom Speedy
Berikut ini adalah artikel ringan buat sahabat yang memakai Koneksi Internet Broadband produk dari Telkom yakni Speedy manakala suatu saat mengalami error pada Koneksi Jaringan inet (modem) Speedy kamu, maka bisa mencoba langkah-langkah di bawah ini terlebih dahulu sebelum memutuskan mengangkat telepon dan memanggil pihak telkom untuk datang ke rumah.



Langkah-Langkah Resetting Modem :

Hubungkan modem dengan PC/Laptop memakai kabel UTP
Pasang konektor ADSL (Line Telepon) ke modem
Pasang kabel Power lalu hidupkan modem
Rubah IP PC/Laptop menjadi := 192.168.1.2
Buka browser Internet Explorer (Firefox/Chrome)
Ketik pada address bar IP default modem := 192.168.1.1
Lalu tekan tombol Enter
Nanti akan muncul halaman Login Web Base modem
Masukkan Username := admin dan Password := admin
Lanjutkan dengan menekan tombol OK

Selanjutnya akan tampil halaman Web Base setting modem seperti contoh gambar di bawah ini . . . . .

Setting Modem 1

Selanjutnya klik pada tab menu "Interface Setup"
Lalu klik tab menu "Internet"
Pilih "Virtual Circuit" sesuai yang disarankan pihak Telkom
Biasanya tergantung area/wilayah masing-masing
Disini penulis pilh "PVC1" sebagai contoh
Untuk Status klik sekali Radio Button "Activated"
VPI := 8 dan VCA := 81
ISP pilih Radio Button "PPPoA/PPPoE"
Lalu masukkan Username serta Password yang diberikan oleh Telkom
Bridge Interfacenya := Deactivated
Connection := Always On (Recommended)

Mari sekarang kita setting bagian yang kedua
Klik pada tab menu "LAN"
Lihat contoh tampilan gambar di bawah ini . . . . . . .

Setting Modem 2

Periksa dan sesuaikan settingan berikut . . . . . .
IP Address := 192.168.1.1
Subnet Mask := 255.255.255.0
Dinamic Route := RIP2-B
Direction := None
Multcast := Disable
ICMP Scoop := Disable
DHCP := Enable
Starting IP Address := 192.168.1.2
IP Pool Count := 50 (max : 254)
Dan untuk settingan lainnya biarkan default saja !

Sekarang kita lanjutkan setting tahap yang ketiga
Klik pada tab menu "Wireless"
Sesuaikan settingan berikut ini . . . . . .
Access Point := Activated
Channel := Indonesia
Yang lain biarkan default saja
Pada Broadcast SSID pilih "Yes"
Kemudian SSID beri nama misalnya "Speedy Inetku"

Setelah sahabat yakin semua settingan yang dibuat sudah benar, maka langkah terakhir adalah menyimpan hasil settingan dengan mengklik tombol "SAVE"

Nah para sahabat, itulah Langkah-Langkah Setting Ulang (resetting) pada modem TP-Link Telkom Speedy yang dapat penulis sampaikan dan semoga dengan panduan artikel yang cukup terbatas ini dapat bermanfaat bagi sahabat yang sedang membutuhkannya !


--
  |◄ Best Regards ►|
      Author Signature
Share Posted -► Facebook Twitter Google+ Linkedin
Resetting Modem TP-Link Telkom Speedy
Item Reviewed: Resetting Modem TP-Link Telkom Speedy 9 out of 10 based on 10 ratings. 9 user reviews.
Admin |► Pengunjung yang budiman selalu ingat menggunakan tata bahasa dan kata-kata yang sopan serta relevan dengan topik postingan dalam berkomentar! ◄| #WelCOME! ^_^
Just load it!